Agar Anda Sukses Menghadapi Psikotes Kerja, Kenali 6 Bentuk Tes Ini

Diposting pada

Agar Anda Sukses Menghadapi Psikotes Kerja, Kenali 6 Bentuk Tes Ini

Anda yang saat ini tengah sibuk melamar pekerjaan, pastinya anda akan melewati yang namanya psikotes. Tes ini merupakan salah satu tes psikologi yang dilakukan oleh seseorang dimana hasil dari tes itu sendiri dapat menggambarkan kepribadian peserta tes.

 

1.Tes Logika Aritmatika

Bentuk dari tes logika aritmatika terdiri dari beberapa deretan angka. Pengukuran yang dilakukan dalam tes ini adalah kemampuan dalam menganalisis pola tertentu dalam bentuk angka. Setelah memahami polanya, Anda harus memprediksi beberapa hal lainnya berdasarkan pola yang telah ditentukan tersebut.

 

2.Test Logika Penalaran

Bentuk dari tes ini yaitu terdiri dari deretan gambar yang terdiri dari 2 dimensi atau pun 3 dimensi. Yang akan diukur dari tes ini yaitu kemampuan yang dimiliki anda dalam memahami pola dalam wujud gambar, setelah itu anda diharuskan untuk memprediksi pola tersebut.

 

3.Tes Analog Verbal

Pada bentuk tes ini, Anda memerlukan konsentrasi ekstra untuk menyelesaikannya.Bentuk dari tes ini yaitu terdiri dari 40 soal yang isinya berbentuk sinonim, antonim, atau pun analog suatu kata.

 

4.Tes Menggambar Orang

Pada bagian tes ini, Anda akan menggambar seseorang yang disertai deskripsi usia, jenis kelamin, serta aktivitas yang sedang dilakukan orang tersebut.Bukan soal bagus tidaknya gambar Anda, yang penting Anda menggambar orang tersebut seutuh mungkin.

 

5.Test Army Alpha Intelegence

Pada tes ini, Anda akan mendengar kata-kata yang diucapkan oleh narator. Untuk menyelesaikan soal ini, Anda perlu memiliki konsentrasi yang maksimal terhadap kata-kata yang diucapkan narator, karena narator tidak akan mengulang pertanyaannya. Selain itu, Anda sebaiknya juga jangan terburu-buru dalam menjawab setiap pertanyaan.

 

6.Tes Menggambar Pohon

Pada bentuk tes ini, Anda akan diinstruksikan untuk menggambar pohon dengan kriteria yang telah ditentukan. Lalu bagaimana caranya? Cara yang bisa dilakukan untuk menyelesaikan tes ini adalah ketika Anda diberi instruksi untuk menggambar pohon, Anda sebaiknya berusaha menggambar sedetail mungkin.

Itulah 6 jenis psikotes yang mungkin dihadapi setiap orang yang akan mengikuti seleksi kerja. Untuk mengetagui cara melakukan rekrutmen karyawan yang sesuai kebutuhan.

 

Ikuti seminar ‘Integrated Recruitment System’ dari iBizCoach (Indonesia Business Coaching) yang akan dilaksanakan tanggal 24 Januari 2018. Info lebiih lanjut hubungi 08112652244.



Download Aplikasi Bisnis Online Rezeki Apps untuk cari penghasilan tambahan lewat ponsel Android.



VIDEO (VLOG) COACH EDWIN


Jangan lewatkan menonton video dari Coach Edwin tentang Life, Spiritual dan Bisnis. Tekan tombol berikut pada video dibawah untuk memilih judul Vlog yang Anda ingin lihat.

playlist VLOG



download ebook